Pakaian Tahan Api / Coverall Fire Resistant – Rekomendasi untuk anda.

Bingung Menentukan Pakaian Tahan api?

Memang sangat sensitif kalau mengenai Alat Pelindung Diri karena tujuannya untuk melindungi diri dari bahaya cidera atau bahkan kematian.

Karena itu Kami sangat merekomendasikan jika Coverall atau pakaian tahan api anda memiliki standart international Standards EN ISO 11612, EN 1149 -5, EN ISO 11611(dan tingkatan class tertentu), Kalau tidak akan berakibat fatal bagi pengguna.

Baca Juga Artikel Berikut : Cara Menentukan Kualitas Safety Shoes

Saat Anda bekerja di lingkungan di mana terdapat potensi bahaya api (flash fire), paparan panas, arc flash, atau debu yang mudah terbakar yang menimbulkan risiko keselamatan, Anda perlu memastikan apakah FR coverall yang Anda gunakan sudah tepat atau belum.
Berikut Rekomendasi Pakaian Tahan Api / Coverall Fire Resistant :


1. Sherwood

Sherwood Pakaian Tahan Api

Nomex merupakan bahan fiber yang tahan api dan dalam bahan nomex jika dalam temperatur tinggi tidak dapat meleleh, menetes atau menyebabkan pembakaran di udara. Nomex sendiri adalah serat yang terdiri dari beberapa kombinasi serat lainnya untuk menyempurnakan bahan-bahan baju perlindungan sebelumnya. Serat berbahan Nomex inilah yang digunakan oleh Sherwood.

A.NOMEX IIIA COVERALL
Sherwood
Coverall ini sangat cocok untuk kamu dikarenakan bobot dari coverall ini serendah mungkin dan tingkat perlindungan tertinggi dengan permeabilitas udara yang lebih tinggi, Nomex® membantu mengurangi tekanan panas.
Type Coverall
Material DuPont™ Nomex® IIIA
Composition 93% Nomex IIIA 5% Kevlar 2% P.140
Weight 4.5oz (150gram), 5.3oz (180gram)
Standard NFPA 2112, ISO 11612


B.SAFE 4 ARC FLASH KIT – COVERALL

Coverall ini sangat cocok untuk kamu yang kerja di bagian kelistrikan dikarenakan ada tingkat perlindungan ledakan listrik dan sudah teruji di pakaian ini dengan tingkat perlindungan dan permeabilitas udara yang lebih tinggi.
Arc Rating HRC 1 (4 cal/cm²)
Brand DuPont™
Composition Nomex®IIIA
Standard ASTM F1959, NFPA2112, ISO11612

C.SAFE 14 ARC FLASH KIT – COVERALL
Pakaian Tahan Api
Sama hal nya dengan SAFE 4 ARC FLASH KIT – COVERALL Namun tingkat perlindungan coverall ini jauh lebih tinggi terutama perlindungan di ledakan busur listriknya.
Arc Rating HRC 2 (14 cal/cm²)
Bisa dipilih sesuai kebutuhan pengguna.
Brand DuPont™
Composition Nomex®IIIA
Standard ASTM F 1959, NFPA 2112, ISO EN 11612

2. Portwest

Pakaian Tahan Api

Style yang menarik dan Warna yang cerah High Visibility, dan Fire resistant ini bisa menjadi salah satu list kamu dikarenakan mereka memakai perlindungan dengan bahan Bizflame Plus, araflame dan siapa sangka mereka juga ada memakai meta-aramid seperti nomex di beberapa baju tahan api nya.
A.FR21 – Flame Resistant Super Light Weight Anti-Static Coverall 210g


Coverall ini sangat cocok untuk tuntutan cuaca ekstra hangat dari industri lepas pantai. Dibangun dengan bobot yang lebih ringan, kain kepar tahan api yang sangat inovatif.

Fitur
Ringan untuk meningkatkan kenyamanan pemakaian
Perlindungan terhadap radiasi, konveksi, dan panas kontak
Kantong aturan
Dua saku tempel belakang
Ritsleting kuningan tahan lama, kuat dan tahan lama
Aksi kembali untuk kebebasan bergerak ekstra
Manset kait dan lingkar untuk pemasangan yang aman
saku lengan
10 kantong untuk penyimpanan yang cukup
Dua kantong bantalan lutut tingkat memungkinkan dua opsi pemosisian
Ritsleting dua arah untuk akses cepat dan mudah
bersertifikat CE
Loop radio untuk kliping radio yang mudah
Jahit pada pita cuci industri tahan api
40+ kain berperingkat UPF untuk memblokir 98% sinar UV
Tas retail yang membantu presentasi untuk penjualan retail
CE-CAT III


B.AF73 – Araflame Silver Coverall


Coverall super ringan ini menawarkan perlindungan tahan api yang luar biasa. Kain Araflame lembut dan bernapas tetapi memberikan kekuatan sobek dan tarik yang sangat baik. Ideal untuk berbagai industri termasuk minyak dan gas, petrokimia dan banyak lagi. Fitur coverall mencakup jahitan tiga kali lipat di seluruh bagian, saku yang aman, dan elastik pinggang untuk kemudahan bergerak.

Fitur
Kualitas tahan api yang melekat tidak akan berkurang dengan mencuci
Perlindungan terhadap radiasi, konveksi, dan panas kontak
Dua saku tempel belakang
Jahitan tiga kali lipat untuk daya tahan ekstra
Ritsleting kuningan tahan lama, kuat dan tahan lama
Manset kait dan lingkar untuk pemasangan yang aman
Jahit pada pita cuci industri tahan api
Loop radio untuk kliping radio yang mudah
saku lengan
CE-CAT III
Ritsleting kuningan tahan lama dua arah depan untuk akses mudah
8 kantong untuk penyimpanan yang cukup
bersertifikat CE
40+ kain berperingkat UPF untuk memblokir 98% sinar UV


Bahaya tidak dapat dihilangkan dengan menggunakan FR coverall, tetapi risiko cedera dapat dikurangi. Memastikan pekerja terlindungi dengan baik dimulai dengan memahami cara memilih pakaian pelindung yang tepat.

Itulah Rekomendasi Coverall Tahan Api dari weldbro, selain Bahannya yang kuat pengujian Terstandarisasi internationalnya juga udah diakkui dunia, jika ada pertanyaan silahkan isi di kolom komentar di bawah!. Safety? Weldbro aja!

1 thoughts on “Pakaian Tahan Api / Coverall Fire Resistant – Rekomendasi untuk anda.

  1. Pingback: Baju tahan api pada Pemadam Kebakaran, menggunakan jenis kain apa? -

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *